Tutup Menu

Kodim 1507 / Saumlaki Gelar Bakti Sosial Kesehatan

Selasa, 16 Juli 2019 | Dilihat: 721 Kali
    
Saumlaki, Skandal

Bakti Sosial Kesehatan dalam rangka Karya Bakti Skala Besar Kodam XVI/Pattimura  di selenggarakan Kodim 1507/Saumlaki di Desa Lorulung Kec.Wertamrian Kab.Kep. Tanimbar, 15/1.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh 
Pa ahli Pangdam XVI/PTM, Kolonel Inf A.J. Waluyo, Dandim 1507/Saumlaki,Letkol Inf Rahmad Saerodin S.I.P., Mayor Inf Rolando (Pamen Kodam XVI/ PTM), Danramil 02 - 1507/ Saumlaki, Kapten Inf Andalais Ohorella, Kepala Puskesmas Desa Lolurun,Dany Ariesam.S.K.M.

Masyarakat menyambut antusias bakti kesehatan, diperkirakan sebanyak 271. Mereka berasal dari berbagai desa, 
antara lain Desa Lolurung, Desa Tumbur, Desa Sangliat Dol, Desa Sangliat Karawain, Desa Bomaki, Desa ilingei, Desa Wowonda, Desa Kabiarat.

Sebelum diperiksa kesehatannya, para warga menera nomer antrian, pendataan admistrasi Kartu BPJ/Katru KIS/Kartu Jam Kesmas pelaksanaan tensi, pelaksanaan penimbangan berat badan dan pengukuran tinggi badan, pemeriksaan oleh dokter dan para medis, pengambilan obat - obatan.

Rata-rata para warga mengidap pelbagai penyakit, Darah tinggi. Kolesterol, Batuk pilek, badan pegal,  sakit di bagian persendian, demam. dan bengkak di bagian tubuh.

Selain dokter, beberapa personil
membantu dalam pengobatan seperti
sertu S.Kasale seperti ersonil Kesdam XVI/Pattimura, dr.Marlina Linggi Allo (dokter Puskesmas Wertamrian), Letda Laut(K)dr.Heka Setyo Arianto(dokter Lanal Saumlaki), Serka Agung B.Prabowo.(Personil Yonif 734/SNS, Sertu Hanafi FS.(Personil Yonif 734/SNS), rigpol (P) Venty.Melsasail.(Personil Polres Kab.Kep Tanimbar), Serda Trimo Usodo.(Pesonil Lanal Saumlaki). Hendry R.Tampaty,A.Nd.(PNS Polres Kab.Kep Tanimbar).

Akhirnya Kegiatan ini dapat  berjalan dengan lancar sampai usai Tepat Pukul 14.30 Wit .( Tan 2 )

Dapatkan Info Teraktual dengan mengikuti Sosial Media TabloidSkandal.com